SILABUS MATA KULIAH
STANDARDIZATION AND INTELLECTUAL PROPERTY


Deskripsi Mata kuliah ini mengajarkan bentuk-bentuk standarisasi dan perlindungan terhadap kekayaan intelektual. Mata kuliah ini menjelaskan tipe dan model standarisasi terhadap alat dan prosedur, macam-macam hak kekayaan intelektual dan batasannya.
Kompetensi
  • Mampu memahami tipe dan model standarisasi terhadap alat dan prosedur
  • Mampu memahami hak kekayaan intelektual
  • Mampu memahami sifat hak kekayaan intelektual
  • Mampu memahami batasan hak kekayaan intelektual
Materi kajian
  • Konsep standarisasi alat dan prosedur
  • Hak kekayaan intelektual berupa hak cipta
  • Hak kekayaan intelektual berupa hak cipta paten
  • Hak kekayaan intelektual berupa hak cipta merek
  • Hak kekayaan intelektual berupa hak cipta rahasia dagang
  • Hak kekayaan intelektual berupa hak cipta desain industri