Setelah melalui tahap seleksi yang meliputi : (A) Seleksi Dokumen, (B) Writing, dan (C) Wawancara, dengan mempertimbangkan kriteria : (1) Academic achievement and skill, (2) English skill, (3) Presentation and Communication Skill, dan (4) Motivation and Attitude, maka berikut dua mahasiswa Program Magister Terapan PENS yang berhasil terpilih untuk mengikuti Student Exchange 2015 dengan Keio University:
Bagi mahasiswa yang terpilih diatas, segera menghubungi Bapak Dr. Amang Sudarsono (Koordinator Kerjasama Internasional PENS).